Event ini merupakan bagian dari :
Longrunrangers Peduli Negeri
RUN AGAINST CANCER 2023
Adalah lari charity dengan menggalang dana untuk Rumah Singgah bagi para penderita kanker. Rumah Singgah adalah milik Yayasan Kanker Indonesia Semarang yang diperuntukkan bagi para pejuang kanker dari luar kota yang membutuhkan tempat tinggal sementara saat membutuhkan perawatan yang panjang seperti kemoterapi dan radioterapi di Kota Semarang
Rumah Singgah memberikan fasilitas gratis untuk penderita kanker selama tinggal, yaitu 10 tempat tidur, akomodasi, dan antar jemput dari & ke rumah sakit. Kepedulian kita pada penderita kanker melalui Rumah Singgah akan sangat membantu para pejuang kanker dalam proses penyembuhan penyakitnya.
Lokasi Rumah Singgah berada di Komplek Puri Anjasmoro, Blok O-1, Nomor 12A – 15, Kota Semarang, Jawa Tengah
KATEGORI ULTRA 100 KM
1. Full Course 100 KM
a. Peserta menempuh jarak 101 KM
b. Start : Sabtu, 4 Februari 2023, pukul 08:00 wib, di Kebun Raya Gunung Tidar, Kota Magelang
c. Finish : Minggu, 5 Februari 2023, maksimal pukul 08:00 wib, di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
d. Check Point : 3 Titik
e. Water Station : 11 Titik
f. Rute : Melewati Kota Magelang, Kabupaten Magelang, Kota Salatiga, Kabupaten Semarang, Kota Semarang
g. Biaya Registrasi : Rp 800.000,-
h. Fasilitas : Nomor Dada, Tas Race Pack, Official Jersey, Produk Sponsor, Water Station, Fasilitas Medic & Fisio, Medali Finisher, Finisher Jersey, Refreshment, Informasi tentang Kanker, Akses Panggung Hiburan, Link Fund Raiser
i. Capaian Donasi minimal : Rp 2.500.000,- per peserta pada tanggal 3 Februari 2023 (H-1 Start)
j. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
k. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
l. Kualifikasi 75 KM
2. TIM RELAY 2, 50 KM
a. Setiap tim terdiri dari 2 pelari, yang menempuh jarak 50 KM dengan sistem relay atau estafet
b. Start Pelari Pertama : Sabtu, 4 Februari 2023, pukul 08:00 wib, di Kebun Raya Gunung Tidar, Kota Magelang. Start Pelari Kedua : Sabtu, 4 Februari 2023, di Check Point 2
c. Finish Pelari Pertama : Sabtu, 4 Februari 2023, di Check Point 2. Finish Pelari Kedua : Minggu, 5 Februari 2023, maksimal pukul 08:00 wib di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
d. Check Point : 2 Titik
e. Water Station : 5 Titik
f. Rute : Melewati Kota Magelang, Kabupaten Magelang, Kota Salatiga, Kabupaten Semarang, Kota Semarang
g. Biaya Registrasi : Rp 600.000,- per peserta relay
h. Fasilitas : Nomor Dada, Tas Race Pack, Official Jersey, Produk Sponsor, Water Station, Fasilitas Medic & Fisio, Medali Finisher, Finisher Jersey, Refreshment, Informasi tentang Kanker, Akses Panggung Hiburan, Link Fund Raiser
i. Capaian Donasi minimal : Rp 2.500.000,- per peserta pada tanggal 3 Februari 2023 (H-1 Start)
j. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
k. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
l. Kualifikaksi 42 KM
3. TIM RELAY 4, 25 KM
a. Setiap tim terdiri dari 4 pelari, yang menempuh jarak 50 KM dengan sistem relay atau estafet
b. Start Pelari Pertama : Sabtu, 4 Februari 2023, pukul 08:00 wib, di Kebun Raya Gunung Tidar, Kota Magelang. Start Pelari Kedua, Ketiga dan Keempat adalah di setiap Check Point.
c. Finish Pelari Pertama dan seterusnya : adalah di masing-masing Check Point. Finish Pelari Keempat : Minggu, 5 Februari 2023, maksimal pukul 08:00 wib di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
d. Water Station : 2 Titik
e. Rute : Melewati Kota Magelang, Kabupaten Magelang, Kota Salatiga, Kabupaten Semarang, Kota Semarang
f. Biaya Registrasi : Rp 400.000,- per peserta relay
g. Fasilitas : Nomor Dada, Tas Race Pack, Official Jersey, Produk Sponsor, Water Station, Fasilitas Medic & Fisio, Medali Finisher, Finisher Jersey, Refreshment, Informasi tentang Kanker, Akses Panggung Hiburan, Link Fund Raiser
h. Capaian Donasi minimal : Rp 2.500.000,- per peserta pada tanggal 3 Februari 2023 (H-1 Start)
i. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
j. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
l. Kualifikasi 21 KM
KATEGORI 10 KM
a. Peserta menempuh jarak 10 KM
b. Start : Minggu, 5 Februari 2023, pukul 06:00 wib, di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
c. Finish : Minggu, 5 Februari 2023, maksimal pukul 08:30 wib, di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
d. Water Station : 2 Titik
e. Rute : Kota Semarang
f. Biaya Registrasi : Rp 350.000,-
g. Fasilitas : Nomor Dada, Tas Race Pack, Official Jersey, Produk Sponsor, Water Station, Fasilitas Medic & Fisio, Medali Finisher, Refreshment, Informasi tentang Kanker, Akses Panggung Hiburan, Link Fund Raiser jika menghendaki
h. Peserta dapat menambahkan nilai donasi pada kolom add-on donasi pada saat pendaftaran
i. Capaian Donasi minimal : Tidak ditentukan
j. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
k. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
KATEGORI 5 KM
a. Peserta menempuh jarak 5 KM
b. Start : Minggu, 5 Februari 2023, pukul 06:15 wib, di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
c. Finish : Minggu, 5 Februari 2023, maksimal pukul 07:45 wib, di Kelenteng Sam Poo Kong, Kota Semarang
d. Water Station : 1 Titik
e. Rute : Kota Semarang
f. Biaya Registrasi : Rp 250.000,-
g. Fasilitas : Nomor Dada, Tas Race Pack, Official Jersey, Produk Sponsor, Water Station, Fasilitas Medic & Fisio, Medali Finisher, Refreshment, Informasi tentang Kanker, Akses Panggung Hiburan, Link Fund Raiser jika menghendaki
h. Peserta dapat menambahkan nilai donasi pada kolom add-on donasi pada saat pendaftaran
i. Capaian Donasi minimal : Tidak ditentukan
j. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
k. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
KATEGORI VIRTUAL RUN 20 KM
a. Peserta menempuh jarak 20 KM, yang dapat dilakukan lebih dari satu kali lari selama bulan Februari 2023
b. Start dan Finish dapat dilakukan dimana saja dengan jam start dan finish kapan saja
c. Pelaporan hasil lari adalah selama bulan Februari 2023 melalui form pelaporan yang akan dikirimkan ke semua peserta virtual run
d. Biaya Registrasi : Rp 250.000,-
e. Fasilitas : Official Jersey, Medali Finisher, Donasi sebesar Rp 50.000,-, Ongkos Kirim, link Fund Raiser jika menghendaki
f. Peserta dapat menambahkan nilai donasi pada kolom add-on donasi pada saat pendaftaran
g. Capaian Donasi minimal : Tidak ditentukan
h. Pendaftaran peserta mulai 9 Oktober 2022 sampai dengan 15 Januari 2023 (atau sampai slot habis)
i. Penggalangan donasi mulai sejak peserta terkonfirmasi sebagai peserta sampai dengan 28 Februari 2023
JADILAH PAHLAWAN PEDULI KANKER YANG KAMI CARI !!