Solidaritas Bantu Anak Pelosok Indonesia Terus Sekolah

17 February 2023

Pendidikan adalah kunci untuk memajukan bangsa sehingga dapat mencapai kehidupan yang sejahtera.

Namun, tidak semua anak lahir dalam keluarga yang berkecukupan. Masih banyak anak-anak lahir dari keluarga dhuafa tinggal di pelosok pedalaman yang terancam putus sekolah dan tidak bisa meraih pendidikan layak.

Seperti hal nya anak-anak di pedalaman lampung ini, tinggal jauh dari keraimaian dan tertinggal. Setiap hari mereka harus sekolah dengan berjalan kaki 2 Jam ke sekolah, melewati sungai dan hutan dengan jalanan setapak yang naik turun.

Meskipun harus menempuh jarak yang begitu jauh dan jalan yang tak mudah, namun semangat para siswa ini tak pernah patah untuk menggapai cita-cita.

Dikala musim hujan jalanan becek dan tergenang, seringkali banyak lintah yang menggigit kaki mereka saat berjalan, yang lebih mengerikan ancaman ular dan binatang buas lainnya  yang sewaktu-waktu bisa menyerang mereka.

Orang tua mereka tak bisa mengantar, karena harus pergi bertani dan berkebun demi memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Di tengah keterbatasan dan jauh dari keraiman kota. Namun Semangat para siswa ini sangatlah luar biasa, mereka percaya pendidikan bisa merubah hidupnya, di tengah kemiskinan yang mereka harus terima sehari-hari.

Oleh karena itu, kami mengajak teman-teman semua untuk bersama patungan beasiswa sekolah untuk anak-anak kurang mampu di pelosok Indonesia untuk terus #BisaSekolah. Dengan cara berdonasi:

  1. Klik Donasi Sekarang
  2. Masukan Nominal Donasi
  3. Pilih Metode Pembayaran (Gopay, Dana, Shopeepay, Transfer BCA, BNI, BRI dll)

Berapapun kebaikan yang kalian sumbangkan, akan membawa perubahan besar untuk mereka dan negara, karena maju dan tidaknya suatu negara ditentukan oleh kualitas pendidikan bangsa.

Salam Hangat,

TemenBaik


Belum ada update
Dana terkumpul

Rp 90.000

dari target ∞ tidak terbatas

 
  • 6
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Campaign telah berakhir/selesai
Temen Baik
Donasi
Ayobantu Indonesia
AyoBantu Galang Dana

Jadi fundraiser untuk campaign ini

Gabung

Solidaritas Bantu Anak Pelosok Indonesia Terus Sekolah Sosial

Dana terkumpul

Rp 90.000

 
Target: Rp ∞ tidak terbatas
  • 6
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Selesai
Campaign telah berakhir/selesai
17 February 2023

Pendidikan adalah kunci untuk memajukan bangsa sehingga dapat mencapai kehidupan yang sejahtera.

Namun, tidak semua anak lahir dalam keluarga yang berkecukupan. Masih banyak anak-anak lahir dari keluarga dhuafa tinggal di pelosok pedalaman yang terancam putus sekolah dan tidak bisa meraih pendidikan layak.

Seperti hal nya anak-anak di pedalaman lampung ini, tinggal jauh dari keraimaian dan tertinggal. Setiap hari mereka harus sekolah dengan berjalan kaki 2 Jam ke sekolah, melewati sungai dan hutan dengan jalanan setapak yang naik turun.

Meskipun harus menempuh jarak yang begitu jauh dan jalan yang tak mudah, namun semangat para siswa ini tak pernah patah untuk menggapai cita-cita.

Dikala musim hujan jalanan becek dan tergenang, seringkali banyak lintah yang menggigit kaki mereka saat berjalan, yang lebih mengerikan ancaman ular dan binatang buas lainnya  yang sewaktu-waktu bisa menyerang mereka.

Orang tua mereka tak bisa mengantar, karena harus pergi bertani dan berkebun demi memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Di tengah keterbatasan dan jauh dari keraiman kota. Namun Semangat para siswa ini sangatlah luar biasa, mereka percaya pendidikan bisa merubah hidupnya, di tengah kemiskinan yang mereka harus terima sehari-hari.

Oleh karena itu, kami mengajak teman-teman semua untuk bersama patungan beasiswa sekolah untuk anak-anak kurang mampu di pelosok Indonesia untuk terus #BisaSekolah. Dengan cara berdonasi:

  1. Klik Donasi Sekarang
  2. Masukan Nominal Donasi
  3. Pilih Metode Pembayaran (Gopay, Dana, Shopeepay, Transfer BCA, BNI, BRI dll)

Berapapun kebaikan yang kalian sumbangkan, akan membawa perubahan besar untuk mereka dan negara, karena maju dan tidaknya suatu negara ditentukan oleh kualitas pendidikan bangsa.

Salam Hangat,

TemenBaik



Belum ada update

Harapan #TemanPeduli
Fundraiser
Gabung
Kamu juga bisa bantu: